Dalam topik ini kami akan menyajikan soal dan kunci jawaban tts praktis level 701 – 705 yang biasanya digunakan sebagai bahan referensi untuk menyelesaikan permainan dengan cepat dan akurat. Tts praktis adalah permainan yang mengembangkan ingatan, keterampilan, dan kejernihan mental dalam menyelesaikan setiap level. Untuk memenangkan semua permainan, banyak level yang harus diselesaikan.
Latihan tts praktis bisa dimainkan sendiri atau bersama teman atau keluarga. Jangan khawatir jika Anda kesulitan menjawab beberapa pertanyaan TTS (Teka Teki Silang). Jawab pertanyaan sebanyak mungkin dengan benar untuk mengumpulkan koin yang dapat ditukar dengan bantuan yang Anda butuhkan. Gunakan kunci jawaban TTS praktis dengan bijaksana dan sesuai kebutuhan.
Kunci Jawaban TTS Praktis 701
- Mengikuti tren : TRENDI
- Negeri asing : RANTAU
- Halaman rumah : PEKARANGAN
- Bersifat nyata : REALISTIS
- Warna nila : INDIGO
- Denyut kencang pada jantung : DEBAR
- Serang secara mendadak : SERGAP
- Zat yang lolos dari penyaringan : FILTRAT
- Karena : SEBAB
- Campuran asap dan kabut : ASBUT
- Topi bundar pipih : BARET
- Ibu kota Bulgaria : SOFIA
- Guna : MANFAAT
- Satelit telekomunikasi Indonesia : PALAPA
- Contoh pupuk buatan : NPK
- Usaha organisasi politik untuk mendapat dukungan : KAMPANYE
- Praktik mata-mata : SPIONASE
- Segala hal (kerumitan) yang berkaitan dengan suatu kejadian : SELUKBELUK
Kunci Jawaban TTS Praktis 702
- Lazim, umum : BIASA
- Toko besar penjual berbagai jenis barang : PASARAYA
- Administrasi : TATAUSAHA
- Seketika : SONTAK
- Tanda : MARKAH
- Penurunan sifat : HEREDITAS
- Makanan dari biji semangka yang dikeringkan : KUACI
- Sejajar : PARALEL
- Bahan dasar pembuatan batu bata : TANAHLIAT
- Giat bekerja : RAJIN
- Brigadir jenderal : BRIGJEN
- Sari buah (bahasa Inggris) : JUICE
- Bahasa resmi di Tanzania : SWAHILI
- Kalau : JIKA
- Olahragawan : ATLET
- Aman, tenteram : SENTOSA
- Gagasan : IDE
- Yang dipimpin oleh kepala desa : KELURAHAN
Kunci Jawaban TTS Praktis 703
- Remeh : ENTENG
- Air _ _ _ (memiliki kadar mineral yang tinggi) : SADAH
- Kalimat yang mengungkapkan makna suatu kata : DEFINISI
- Sesuatu yang dapat memberikan kesenangan : HIBURAN
- Menurut pandangan pribadi : SUBJEKTIF
- Pembatasan perdagangan dengan negara tertentu : EMBARGO
- Saluran air pada cucuran atap : TALANG
- Berkaitan dengan bunyi ucapan : FONETIS
- Pokok, inti : SUBSTANSI
- Pakaian berupa kain panjang : SELENDANG
- Berdasarkan insting : NALURIAH
- Olahraga untuk membangun bentuk tubuh yang kekar : BINARAGA
- Dasar bangunan : FONDASI
- Ahli kritik : KRITIKUS
- Agama, kepercayaan : RELIGI
- Pegunungan di pulau Jawa : SEWU
- Barang pemberian : BINGKISAN
- Sementara waktu : INTERIM
- Naskah : SKRIP
Kunci Jawaban TTS Praktis 704
- Dapat dipercaya : AMANAH
- Bangunan kecil untuk distribusi listrik : GARDU
- Suara desis perlahan-lahan : BISIK
- Peluit kecil : SEMPRIT
- Masa mendatang : MASADEPAN
- Juling : TELENG
- Kerangka foto : BINGKAI
- Perondaan : PATROLI
- Mulut anjing : MONCONG
- Mencurahkan air (kata dasar) : SIRAM
- Kosong _ _ _ (tidak ada isi sama sekali) : MELOMPONG
- Habis, berakhir : TAMAT
- Novel pendek : NOVELET
- Usang, tidak dipakai lagi : OBSOLET
- Kisi-kisi pada jendela : TERALI
- Terhancurkan sedikit demi sedikit : TERGERUS
Kunci Jawaban TTS Praktis 705
- Semenanjung di bagian barat daya Eropa : IBERIA
- Tepat sasaran : AKURAT
- Bibit penyakit yang dilemahkan : VAKSIN
- Takjub : KAGUM
- Pulih : SEMBUH
- Bernilai sama, sebanding : EKUIVALEN
- Orang-orang terkemuka : ELITE
- Bersifat memberi keterangan : INFORMATIF
- Ketaatan kepada peraturan : DISIPLIN
- Rupa, bentuk : WUJUD
- Pemancaran gelombang, penyinaran : RADIASI
- Situs jejaring sosial yang terkenal sebelum Facebook : FRIENDSTER
- Buah berwarna hijau, merah, atau kuning sebagai pelangkap hidangan : PAPRIKA
- Melakukan kegiatan (kata dasar) : KERJA
- Saham, bagian : ANDIL
- Promosi berupa cuplikan adegan film : TRAILER
- Buah betik : PEPAYA